Pages

Senin, 14 Desember 2009

Sekilas Mengenai OPEN SOURCE

Menurut Wikipedia OPEN SOURCE adalah sistem pengembangan yang tidak dikoordinasi oleh suatu individu / lembaga pusat, tetapi oleh para pelaku yang bekerja sama dengan memanfaatkan kode sumber (source-code) yang tersebar dan tersedia bebas (biasanya menggunakan fasilitas komunikasi internet).

Pada zaman sekarang ini sering kali ditemukan perangkat lunak (software) bajakan. Hal ini dikarenakan mahalnya harga lisensi sebuah software. Harganya bisa melambung hingga ribuan dollar AS. Oleh karena itu kini banyak perangkat lunak open source yang dapat didownload sacara bebas dan tentu saja gratis.

Ada banyak macam perangkat lunak open source yang dapat digunakan sebagai pengganti perangkat lunak yang mahal.
  • LINUX
  • OPEN OFFICE
  • GIMP
  • DIA
  • MOZILLA THUNDERBIRD
  • GANTT PROJECT
Dengan adanya perangkat lunak diatas, anda tidak perlu membayar mahal untuk sebuah software.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sekilas Mengenai OPEN SOURCE

Menurut Wikipedia OPEN SOURCE adalah sistem pengembangan yang tidak dikoordinasi oleh suatu individu / lembaga pusat, tetapi oleh para pelaku yang bekerja sama dengan memanfaatkan kode sumber (source-code) yang tersebar dan tersedia bebas (biasanya menggunakan fasilitas komunikasi internet).

Pada zaman sekarang ini sering kali ditemukan perangkat lunak (software) bajakan. Hal ini dikarenakan mahalnya harga lisensi sebuah software. Harganya bisa melambung hingga ribuan dollar AS. Oleh karena itu kini banyak perangkat lunak open source yang dapat didownload sacara bebas dan tentu saja gratis.

Ada banyak macam perangkat lunak open source yang dapat digunakan sebagai pengganti perangkat lunak yang mahal.

  • LINUX
  • OPEN OFFICE
  • GIMP
  • DIA
  • MOZILLA THUNDERBIRD
  • GANTT PROJECT
Dengan adanya perangkat lunak diatas, anda tidak perlu membayar mahal untuk sebuah software.

0 komentar:

Posting Komentar

 
Copyright 2012 Hilda's blog. Powered by Blogger
Blogger by Blogger Templates and Images by Wpthemescreator
Personal Blogger Templates